Tag: Jump Festa

Animanga , Anime , News , Series

[Jump Festa ’23] Anime Undead Unluck Rilis Trailer, Umumkan Cast Tambahan

Hari pertama event Jump Festa ’23 pada hari Sabtu, 17 Desember 2022 memberikan pengumuman untuk anime Undead Unluck. Dalam event […]

Animanga , Anime , News , Series

[Jump Festa ’23] Mission: Yozakura Family Dapatkan Adaptasi Anime

Acara Jump Festa ’23 hari pertama, Sabtu 17 Desember mengumumkan bahwa manga karya Hitsuji Gondaira, Mission: Yozakura Family (Yozakura-san Chi […]

Animanga , Anime , Movies , News

[Jump Festa ’23] Mantan Kaisar Sihir Black Clover Akan Diungkap di Film-nya

Hari pertama event Jump Festa ’23 pada hari Sabtu, 17 Desember 2022 mengungkapkan trailer baru untuk film anime Black Clover: […]

Animanga , Budaya , Manga , News

Untuk Pertama Kalinya, Live Streaming Jump Festa Menampilkan Subtitle Bahasa Inggris

Shueisha mengumumkan pada hari Senin (12/12) bahwa acara Jump Festa ’23 tahun ini akan disiarkan langsung pada 17-18 Desember kepada […]

Animanga , Anime , Budaya , Manga , News

Apa Itu Jump Festa ’23?

Jump Festa kembali digelar tahun ini. Pecinta manga tentu saja menantikan pagelaran dari Jump Festa ’23 tahun ini. Shueisha selaku […]

Animanga , Anime , Budaya , Manga , News

Jump Festa ’23 Kembali Digelar

Shueisha mengumumkan pada hari Senin (2/10) bahwa mereka akan kembali mengadakan acara Jump Festa tahun ini. Acara Jump Festa ’23 […]

Animanga , Anime , News , Series

Adaptasi Anime Ayakashi Triangle Tayang Diumumkan di JUMP Festa!

Pada acara JUMP Festa 2022, pada Desember lalu, manga Ayakashi Triangle karya Kentaro Yabuki diumumkan akan mendapatkan adaptasi anime. Pada […]

Animanga , Manga , News

VOD Jump Festa 2022 Akan Disiarkan Secara Global pada Bulan Ini

Shueisha mengumumkan pada hari Minggu (6/3) bahwa video dokumentasi dari konvensi Jump Festa 2022 akan disiarkan secara global melalui sistem […]

Animanga , Anime , Layar , Live Action

Jujutsu Kaisen dapatkan Adaptasi Stage Play

Acara Shueisha Jump Festa ’22 pada hari Minggu mengungkapkan bahwa manga Jujutsu Kaisen karya Gege Akutami menginspirasi adaptasi drama panggung […]

Animanga , Anime , Live Action , Manga

Kimetsu no Yaiba Hadirkan Stage Play Pada Tahun 2022

Acara Shueisha Jump Festa ’22 hari Minggu lalu mengungkapkan bahwa manga Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba karya Koyoharu Gotouge akan […]